Sebagai seorang ibu dari dua putra dan satu putri, adalah sebuah kemewahan ketika bisa memenuhi keinginan diri sendiri. Terutama keinginan belanja untuk kesenangan pribadi. Dulu waktu masih single dan sudah bekerja, ingin membeli make up atau baju bisa langsung beli. Ingin melakukan perawatan ke klinik kecantikan atau ke salon, bisa dilakukan kapanpun. Ingin traveling bisa langsung berangkat dan nggak perlu memikirkan harus buru-buru pulang karena ada yang nungguin di rumah. Lalu, apakah dengan demikian saya menyesal jadi ibu? Jawabannya tentu saja tidak. Kini bahagianya sudah berbeda. Ketika belanja, yang dilihat pertama adalah kebutuhan anak-anak, ingin beli baju yang dibeli pertama pasti bajunya anak-anak. Ingin traveling? Yang pasti nyari tempat wisatanya yang ramah anak. Traveling bareng anak dan suami lebih menyenangkan daripada traveling sendiri.
Saat sudah berumah tangga, menjadi istri dan ibu, prioritas kebahagiaan itu bukan terletak pada bagaimana aku (lagi) ... tapi bagaimana kami. Bagaimana kami mencukupi kebutuhan pangan - sandang - papan. Bagaimana kami bisa mendidik dan menyekolahkan anak-anak kelak. Dan masih banyak lagi yang terfikir 'bagaimana kami', bukan 'bagaimana aku'. Pokoknya sekarang kebahagiaan keluarga lebih utama.
"Kasihan banget sih Wien, hidup loe."
Hemm, nooo! Ini saya bukan menyesali atau tidak bersyukur. Bukaaan. Pun saya tidak sedang menakut-nakuti yang masih single, ya. Saya hanya menyampaikan fakta, bahwa nanti setelah menikah, ya memang begitu keadaannya. Akan otomatis kok. :)
Banyak teman-teman bercerita, bahwa setelah menikah tidak lagi bisa hangout bareng teman-teman, tidak lagi bebas memakai baju dan make up sesuka hati karena dilarang suami. Jarang banget bisa me time karena "tugas" mengasuh anak sepanjang waktu.
Beruntung saya dinikahi laki-laki yang masih memberi saya menikmati waktu pribadi. "Me time" masih saya miliki walaupun dengan porsi kecil dari 24 jam dan 7 hari. Bagaimanapun bersyukur, saya masih bisa melakukan perawatan tubuh dan wajah, saya masih bisa membeli make up dan skincare, sesekali saya masih bisa bersenang-senang hangout bareng teman. Rasanya bahagia sekali masih bisa menikmati waktu yang mewah tersebut.
Oiya, satu lagi me time saya adalah window shopping. Tahu 'kan? Sambil leyeh-leyeh nge-teh dan selonjorin kaki sehabis mengerjakan pekerjaan rumah, saya scrolling marketplace seperti Lazada untuk sekedar lihat-lihat barang. Lalu masuk-masukin ke keranjang, lalu close. hihi ... Enggak pernah sampai dibayar. Kalaupun dibayar, pasti barang tersebut memang betul-betul dibutuhkan, misalnya diapers atau susu untuk anak-anak.
Kebetulan pada 11 November 2018 ini Lazada mengadakan perayaan Single Day dengan mengadakan Festival Belanja Lazada 11.11. Inilah yang saya tunggu-tunggu. Saatnya saya membahagiakan diri dengan cara berbelanja kebutuhan pribadi yang sudah lama saya inginkan.
Pada mulanya, tanggal 11 bulan 11 dikenal sebagai hari perayaan kaum single alias Singles’ Day di Cina. Namun, seiring perkembangan zaman, 11.11 berevolusi menjadi hari penting untuk memanjakan diri sendiri. Salah satunya dengan belanja! Kini, 11.11 sudah menjadi Hari Belanja terbesar di dunia, baik offline maupun online.
Lazada sebagai destinasi belanja dan berjualan online nomor satu di Asia Tenggara sangat mendukung perayaan 11.11. Tahun ini, Lazada mengadakan festival belanja dengan Diskon Terbesar 24 Jam pada 11.11. Berbagai penawaran dan diskon fantastis Lazada berikan hanya untukmu untuk memanjakan diri dan memberikan pengalaman belanja yang paling berkesan di 11.11.
Bagi saya, moment 11.11 ini adalah saat yang tepat untuk sejenak "egois" membahagiakan diri sendiri. Sebenarnya membahagiakan diri bisa dengan banyak cara dan itu relatif. Berbeda antara satu orang dengan orang lainnya. Saya dan kalian teman-teman pembaca, tentu saja berbeda cara.
Sebagai individu, saya merasa wajib memberikan rewards kepada diri sendiri. Reward kecil maupun besar membuat saya kembali bersemangat mengerjakan segala sesuatu. Reward juga bisa sebagai pemicu agar menjadi ibu yang lebih baik dari hari ke hari. Menghadiahi diri sendiri dengan sesuatu yang dari lama sangat ingin dimiliki, membuat kepercayaan diri meningkat dan merasa dihargai.
Okelah memberi reward pada diri sendiri itu bagus. Tapi, kenapa harus pada saat perayaan Single Day Lazada 11.11?
Inilah alasan saya mengapa Single Day ini merupakan waktu yang tepat untuk memberi diri sendiri sebuah reward:
- Banyak Diskon
Pada tanggal 11 November nanti, Lazada memberikan diskon gede-gedean selama 24 jam. Bayangin aja, barang yang harga regulernya sampai jutaan, pada Lazada 11.11 dijual dengan harga ratuan ribu bahkan dibawah 111ribu, lho.
- Serba 11 Rupiah
Pada hari itu, item-item tertentu bisa kita dapatkan cuma dengan membayar 11 Rupiah saja.
- Gratis biaya pengiriman
Resiko belanja online itu adalah adanya ongkos kirim. Terkadang saya tidak jadi membeli sesuatu karena ongkos kirimnya lebih besar daripada harga barang yang ingin dibeli. Kali ini, konsumen tidak perlu mengeluarkan kocek lebih untuk ongkos kirim. Semua ditanggung sama Lazada.
- 1,1 Juta Voucher
Kita bisa mendapatkan voucher melalui permainan yang asyik di aplikasi Lazada, yaitu Shake It, Slash It, dan Wonderland.
- Ada lebih dari 11.111 brand yang mengadakan promo
Merek-merek ternama maupun UMKM memberikan diskon besar-besaran. Ini bisa kita manfaatkan untuk menyetok barang kebutuhan sehari-hari.
Menarik bukan? Lalu, apa saja produk yang diskon?
Macam-macam, seperti : elektronik, fashion wanita, fahion pria, kesehatan dan kecantikan, bayi dan mainan, TV&elektronik rumah, rumah &gaya hidup, Sport&lifestyle, otomotif, groceries&pets.
Jika selama ini, me time belanja sebatas window shopping doang (masuk-masukin barang ke keranjang lalu setelah ditotal tidak pernah melewati proses bayar, langsung close. hahaha)
Kali ini pada saat Lazada 11.11 saya mau membeli beberapa item yang saya idamkan sekaligu saya butuhkan.
1. Skincare dan Make Up
Ketika kamu sudah berumah tangga, punya anak, apalagi profesi ibu rumah tangga yang jarang keluar rumah, pekerjaan rumah dikerjakan sendiri karena nggak punya pembantu, kulit wajah dan tubuh seringkali tidak diperhatikan dengan baik. Ketika sadar bahwa usia sudah di atas 30 tahun, baru menyadari saat bercermin kulit sudah dihampiri kerut halus. Maka dari itu, pada kesempatan ini saya mau membeli skincare yang sudah lama saya dambakan. Seperti pepatah (ngarang) mengatakan: "Secantik-cantiknya Nia Ramadhani jika nggak terawat dengan skin care yang joss, akhirnya akan jadi keriput juga."
Begitu juga dengan kulitku, yang setiap hari terkena asap kompor. Jadi skincare ini mau aku beli mumpung harganya diskon besar-besaran.
Oiya, selain skincare, pengen dong sesekali pakai make-up walaupun cuma di rumah aja. Daripada kena protes suami jika beli make-up yang mahal, mending belinya pas lagi ada diskon aja. Karena kebanyakan bapak-bapak nggak tahu bedanya lipstik limapuluh ribu dengan yang lima ratus ribu. Pada fetival belanja ini kita bisa berdalih bahwa "Ini murah kok, Pah", padahal karena lagi diskon aja.
2. Outfit
Outfit favorit yang the best seorang ibu rumah tangga ketika di rumah adalah daster, kalo enggak paling kaos oblong dan celana pendek. Jika selama ini berbelanja baju yang diutamakan adalah baju anak-anak, saat Lazada 11.11 inilah kesempatan saya untuk membeli baju bermerek namun diskonan. wkwkwk
Bisa dapat baju bagus namun dengan harga diskon 'kan lumayan banget. Jadi tidak menguras tabungan.
Udah, cukup dua jenis aja. Dua jenis tapi banyak macamnya. hihi
Ya... habis kapan lagi, ya 'kan? Gak papa kok nyenengin diri sendiri sesekali, nggak akan dosa, kan yang bayarin suami sendiri. Yang dosa itu kalo minta ke suami orang buat bayarin.
Tips buat ibu-ibu saat ingin memberikan reward kepada diri sendiri dengan cara belanja:
1. Buat list atau daftar barang apa saja yang ingin dimiliki. List barang berguna ketika pesta diskon sedang berlangsung. Biasanya ibu-ibu tuh dalam hati niat cuma mau beli ini, ternyata ujungnya sudah beli ini itu anu ono.
2. Menabung. Menabung baik itu dari uang sisa belanja pemberian suami atau dari penghasilan sendiri. Tidak disarankan untuk memakai kartu kredit atau berhutang. Yakali, masa ingin bikin diri sendiri senang tapi akhirnya malah puyeng mikirin hutang atau cicilan.
3. Prioritas. Beli barang yang memang butuh terlebih dahulu. Jika masih ada budget, baru beli barang yang diinginkan walaupun nggak butuh-butuh amat tapi akan berguna suatu saat nanti.
Oiya, masih ada lho yang menarik pada perayaan Single's Day Lazada 11.11. Kalian bisa memainkan 3 permainan ini supaya mendapatkan voucher yang bisa digunakan untuk belanja tanggal 11 November mendatang. Diantaranya: Shake It, Slash It, Wonderland.
Dengan fitur Slash It di aplikasi Lazada, kamu bisa mendapatkan harga jauh lebih murah. Ajak temanmu men-slash produk yang diinginkan, dan nikmati potongan harganya.
Fitur shake it bisa dimainkan pada jam-jam tertentu aja. Kita hanya diberi waktu selama 10 menit dan diberi kesempatan 3 kali shake per periode.
Di game Wonderland ini, kamu akan memasuki kota virtual dengan banyak toko virtual dari para brand dan top sellers (UKM). Toko-toko ini bisa dikunjungi para pelanggan, lho. Nantinya, akan tersedia kotak harta karun di toko-toko virtual tersebut pada waktu tertentu yang akan memberikan voucher belanja untuk para pelanggan Lazada. Voucher yang diberikan juga istimewa karena hanya muncul saat kamu memainkan Wonderland. Toko-tokonya cukup lengkap. Kita bisa membeli produk teknologi keluaran brand dunia seperti Samsung, HP, OPPO, Asus, atau produk olahraga seperti Converse, Vila, hingga makanan kucing dari Whiskas.
Demikian rencana saya menyambut Fetival Belanja 11.11 dari Lazada Indonesia. Kalau teman-teman, apa rencana kalian menyambut hari itu? Sudah punya daftar belanjaan? Atau malah nggak mau buka-buka marketplace? Dompetnya dikekepin aja ya, Bu? hihihi. Boleh loh cerita di komen. Menurutku, sayang banget kalau moment festivel belanja semacam ini dilewatkan begitu saja.
pic source: pixabay |
Saat sudah berumah tangga, menjadi istri dan ibu, prioritas kebahagiaan itu bukan terletak pada bagaimana aku (lagi) ... tapi bagaimana kami. Bagaimana kami mencukupi kebutuhan pangan - sandang - papan. Bagaimana kami bisa mendidik dan menyekolahkan anak-anak kelak. Dan masih banyak lagi yang terfikir 'bagaimana kami', bukan 'bagaimana aku'. Pokoknya sekarang kebahagiaan keluarga lebih utama.
"Kasihan banget sih Wien, hidup loe."
Hemm, nooo! Ini saya bukan menyesali atau tidak bersyukur. Bukaaan. Pun saya tidak sedang menakut-nakuti yang masih single, ya. Saya hanya menyampaikan fakta, bahwa nanti setelah menikah, ya memang begitu keadaannya. Akan otomatis kok. :)
Banyak teman-teman bercerita, bahwa setelah menikah tidak lagi bisa hangout bareng teman-teman, tidak lagi bebas memakai baju dan make up sesuka hati karena dilarang suami. Jarang banget bisa me time karena "tugas" mengasuh anak sepanjang waktu.
Beruntung saya dinikahi laki-laki yang masih memberi saya menikmati waktu pribadi. "Me time" masih saya miliki walaupun dengan porsi kecil dari 24 jam dan 7 hari. Bagaimanapun bersyukur, saya masih bisa melakukan perawatan tubuh dan wajah, saya masih bisa membeli make up dan skincare, sesekali saya masih bisa bersenang-senang hangout bareng teman. Rasanya bahagia sekali masih bisa menikmati waktu yang mewah tersebut.
Oiya, satu lagi me time saya adalah window shopping. Tahu 'kan? Sambil leyeh-leyeh nge-teh dan selonjorin kaki sehabis mengerjakan pekerjaan rumah, saya scrolling marketplace seperti Lazada untuk sekedar lihat-lihat barang. Lalu masuk-masukin ke keranjang, lalu close. hihi ... Enggak pernah sampai dibayar. Kalaupun dibayar, pasti barang tersebut memang betul-betul dibutuhkan, misalnya diapers atau susu untuk anak-anak.
Kebetulan pada 11 November 2018 ini Lazada mengadakan perayaan Single Day dengan mengadakan Festival Belanja Lazada 11.11. Inilah yang saya tunggu-tunggu. Saatnya saya membahagiakan diri dengan cara berbelanja kebutuhan pribadi yang sudah lama saya inginkan.
Sejarah Single Day
pic source: Lazada |
Pada mulanya, tanggal 11 bulan 11 dikenal sebagai hari perayaan kaum single alias Singles’ Day di Cina. Namun, seiring perkembangan zaman, 11.11 berevolusi menjadi hari penting untuk memanjakan diri sendiri. Salah satunya dengan belanja! Kini, 11.11 sudah menjadi Hari Belanja terbesar di dunia, baik offline maupun online.
Lazada sebagai destinasi belanja dan berjualan online nomor satu di Asia Tenggara sangat mendukung perayaan 11.11. Tahun ini, Lazada mengadakan festival belanja dengan Diskon Terbesar 24 Jam pada 11.11. Berbagai penawaran dan diskon fantastis Lazada berikan hanya untukmu untuk memanjakan diri dan memberikan pengalaman belanja yang paling berkesan di 11.11.
Bagi saya, moment 11.11 ini adalah saat yang tepat untuk sejenak "egois" membahagiakan diri sendiri. Sebenarnya membahagiakan diri bisa dengan banyak cara dan itu relatif. Berbeda antara satu orang dengan orang lainnya. Saya dan kalian teman-teman pembaca, tentu saja berbeda cara.
Sebagai individu, saya merasa wajib memberikan rewards kepada diri sendiri. Reward kecil maupun besar membuat saya kembali bersemangat mengerjakan segala sesuatu. Reward juga bisa sebagai pemicu agar menjadi ibu yang lebih baik dari hari ke hari. Menghadiahi diri sendiri dengan sesuatu yang dari lama sangat ingin dimiliki, membuat kepercayaan diri meningkat dan merasa dihargai.
Okelah memberi reward pada diri sendiri itu bagus. Tapi, kenapa harus pada saat perayaan Single Day Lazada 11.11?
Inilah alasan saya mengapa Single Day ini merupakan waktu yang tepat untuk memberi diri sendiri sebuah reward:
- Banyak Diskon
Pada tanggal 11 November nanti, Lazada memberikan diskon gede-gedean selama 24 jam. Bayangin aja, barang yang harga regulernya sampai jutaan, pada Lazada 11.11 dijual dengan harga ratuan ribu bahkan dibawah 111ribu, lho.
- Serba 11 Rupiah
Pada hari itu, item-item tertentu bisa kita dapatkan cuma dengan membayar 11 Rupiah saja.
- Gratis biaya pengiriman
Resiko belanja online itu adalah adanya ongkos kirim. Terkadang saya tidak jadi membeli sesuatu karena ongkos kirimnya lebih besar daripada harga barang yang ingin dibeli. Kali ini, konsumen tidak perlu mengeluarkan kocek lebih untuk ongkos kirim. Semua ditanggung sama Lazada.
- 1,1 Juta Voucher
Kita bisa mendapatkan voucher melalui permainan yang asyik di aplikasi Lazada, yaitu Shake It, Slash It, dan Wonderland.
- Ada lebih dari 11.111 brand yang mengadakan promo
Merek-merek ternama maupun UMKM memberikan diskon besar-besaran. Ini bisa kita manfaatkan untuk menyetok barang kebutuhan sehari-hari.
Menarik bukan? Lalu, apa saja produk yang diskon?
Macam-macam, seperti : elektronik, fashion wanita, fahion pria, kesehatan dan kecantikan, bayi dan mainan, TV&elektronik rumah, rumah &gaya hidup, Sport&lifestyle, otomotif, groceries&pets.
Jika selama ini, me time belanja sebatas window shopping doang (masuk-masukin barang ke keranjang lalu setelah ditotal tidak pernah melewati proses bayar, langsung close. hahaha)
Kali ini pada saat Lazada 11.11 saya mau membeli beberapa item yang saya idamkan sekaligu saya butuhkan.
1. Skincare dan Make Up
Ketika kamu sudah berumah tangga, punya anak, apalagi profesi ibu rumah tangga yang jarang keluar rumah, pekerjaan rumah dikerjakan sendiri karena nggak punya pembantu, kulit wajah dan tubuh seringkali tidak diperhatikan dengan baik. Ketika sadar bahwa usia sudah di atas 30 tahun, baru menyadari saat bercermin kulit sudah dihampiri kerut halus. Maka dari itu, pada kesempatan ini saya mau membeli skincare yang sudah lama saya dambakan. Seperti pepatah (ngarang) mengatakan: "Secantik-cantiknya Nia Ramadhani jika nggak terawat dengan skin care yang joss, akhirnya akan jadi keriput juga."
Begitu juga dengan kulitku, yang setiap hari terkena asap kompor. Jadi skincare ini mau aku beli mumpung harganya diskon besar-besaran.
make up dambaan |
Oiya, selain skincare, pengen dong sesekali pakai make-up walaupun cuma di rumah aja. Daripada kena protes suami jika beli make-up yang mahal, mending belinya pas lagi ada diskon aja. Karena kebanyakan bapak-bapak nggak tahu bedanya lipstik limapuluh ribu dengan yang lima ratus ribu. Pada fetival belanja ini kita bisa berdalih bahwa "Ini murah kok, Pah", padahal karena lagi diskon aja.
Outfit favorit yang the best seorang ibu rumah tangga ketika di rumah adalah daster, kalo enggak paling kaos oblong dan celana pendek. Jika selama ini berbelanja baju yang diutamakan adalah baju anak-anak, saat Lazada 11.11 inilah kesempatan saya untuk membeli baju bermerek namun diskonan. wkwkwk
Bisa dapat baju bagus namun dengan harga diskon 'kan lumayan banget. Jadi tidak menguras tabungan.
Udah, cukup dua jenis aja. Dua jenis tapi banyak macamnya. hihi
Ya... habis kapan lagi, ya 'kan? Gak papa kok nyenengin diri sendiri sesekali, nggak akan dosa, kan yang bayarin suami sendiri. Yang dosa itu kalo minta ke suami orang buat bayarin.
Tips buat ibu-ibu saat ingin memberikan reward kepada diri sendiri dengan cara belanja:
1. Buat list atau daftar barang apa saja yang ingin dimiliki. List barang berguna ketika pesta diskon sedang berlangsung. Biasanya ibu-ibu tuh dalam hati niat cuma mau beli ini, ternyata ujungnya sudah beli ini itu anu ono.
2. Menabung. Menabung baik itu dari uang sisa belanja pemberian suami atau dari penghasilan sendiri. Tidak disarankan untuk memakai kartu kredit atau berhutang. Yakali, masa ingin bikin diri sendiri senang tapi akhirnya malah puyeng mikirin hutang atau cicilan.
3. Prioritas. Beli barang yang memang butuh terlebih dahulu. Jika masih ada budget, baru beli barang yang diinginkan walaupun nggak butuh-butuh amat tapi akan berguna suatu saat nanti.
Oiya, masih ada lho yang menarik pada perayaan Single's Day Lazada 11.11. Kalian bisa memainkan 3 permainan ini supaya mendapatkan voucher yang bisa digunakan untuk belanja tanggal 11 November mendatang. Diantaranya: Shake It, Slash It, Wonderland.
- Slash It
Dengan fitur Slash It di aplikasi Lazada, kamu bisa mendapatkan harga jauh lebih murah. Ajak temanmu men-slash produk yang diinginkan, dan nikmati potongan harganya.
- Shake It
Fitur shake it bisa dimainkan pada jam-jam tertentu aja. Kita hanya diberi waktu selama 10 menit dan diberi kesempatan 3 kali shake per periode.
- Wonderland
Di game Wonderland ini, kamu akan memasuki kota virtual dengan banyak toko virtual dari para brand dan top sellers (UKM). Toko-toko ini bisa dikunjungi para pelanggan, lho. Nantinya, akan tersedia kotak harta karun di toko-toko virtual tersebut pada waktu tertentu yang akan memberikan voucher belanja untuk para pelanggan Lazada. Voucher yang diberikan juga istimewa karena hanya muncul saat kamu memainkan Wonderland. Toko-tokonya cukup lengkap. Kita bisa membeli produk teknologi keluaran brand dunia seperti Samsung, HP, OPPO, Asus, atau produk olahraga seperti Converse, Vila, hingga makanan kucing dari Whiskas.
Demikian rencana saya menyambut Fetival Belanja 11.11 dari Lazada Indonesia. Kalau teman-teman, apa rencana kalian menyambut hari itu? Sudah punya daftar belanjaan? Atau malah nggak mau buka-buka marketplace? Dompetnya dikekepin aja ya, Bu? hihihi. Boleh loh cerita di komen. Menurutku, sayang banget kalau moment festivel belanja semacam ini dilewatkan begitu saja.
Download Aplikasi Lazada
Website : Lazada.co.id
Instagram : @lazada_id
Facebook : @LazadaIndonesia
Twitter: @LazadaID
Ah iya, list kita samaan yak. Emak-emak lyfe memang.hahaha.. Tapi aku susah deh bikin list prioritas. Semua mendadak penting kalo pas diskon wakaka
ReplyDeletebeli sekarang pakainya nanti-nanti yaaa hihi
DeleteEvent 11.11 jadi momen yang pas buat manjakan diri,...sesekali berasa jadi single lagi gak pa-pa kali yaa, hehe..
ReplyDeleteiya dong ssesekali manjain diri :D
DeleteSiap-siap untuk memanjakan diri nih.
ReplyDeleteAgnes udah nyiapin list kayaknya nih
DeleteIya banget, setelah menikah mah pabeulit sama urusan dapur ya Wien, hhahahahha..
ReplyDeleteTapi jaman now mah dipermudah pisan, dan banyak yang menggoda sale2 harbolnas. Sayangnya aku ga pernah balanja dan tergoda euy..
Suka seneng merhatiin yang balanja ajaa xixiix
Wow mau belanja apa yah jadi banyak kepengennya nih mba
ReplyDeleteAtuhlaah biarpun udah ibu2 jugak tetep harus gaya dan punya me time untuk menjaga kewarasan kita. Apalagi nge-drama, penting pisan itu mah hahahaha.
ReplyDeleteDuh asyik banget nih Lazada barangnya bagus2 aku suka terlena kalo lagi gentayangan di sana hehehe
Kemarin kelewat ga belanja apa2 pas 11/11 hheu bingung mau beli apa wkwk kyknya mesti jauh2 hari di list ny mgkn ya.. biar ga bingung pas hari H 😂
ReplyDeleteTgl 11 kemaren belanja tiket2 diskonan. Lumayan heuheu
ReplyDelete